Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, menyatakan tidak akan menaikan harga BBM jenis Pertalite (RON 90) untuk konsumsi sekitar 130 juta pengendara sepeda motor.
Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso, menegaskan tidak ada skenario pembatasan program BBM Subsidi seperti Pertalite.
Energi & Tambang 22 Jul 2024 20:20 Setelah diterapkan di 41 Kota/Kabupaten sejak Juli 2023, Pertamina Patra Niaga memperluas wilayah pendataan QR Code Pertalite untuk kendaraan roda 4 secara bertahap di berbagai wilayah di Indonesia.
Energi & Tambang 18 Jul 2024 20:10 Pemerintah akan memulai sosialisasi skenario penyaluran BBM bersubsidi yaitu Pertalite dan Solar mulai 1 September 2024.
Airlangga Hartarto, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, mengungkapkan kabar rencana baru pemerintah dalam penyaluran Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi kepada konsumen.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengungkapkan hasil rapat mengenai BBM Subsidi bersama sejumlah menteri kabinet. Hasilnya, pemerintah menyiapkan skenario baru penyaluran BBM bersubsidi ke konsumen.
Ekonom Senior INDEF Faisal Basri mengaku kurang setuju dengan rencana Pemerintah yang akan mengeluarkan BBM baru pada 17 Agustus 2024. Hal itu dinilai akan membuat masalah baru.
Akan ada pembatasan penyaluran BBM subsidi untuk jenis kendaraan tertentu. Namun, belum dirinci jenis kendaraan yang akan dilarang untuk memakai BBM jenis Pertalite maupun Solar.
Energi & Tambang 15 Jul 2024 15:15 Staf Khusus Menteri BUMN Arya Sinulingga mengatakan pihaknya menunggu penugasan soal rencana pembatasan beli BBM subsidi. Menurutnya, PT Pertamina (Persero) sebagai operator penyalur BBM akan mengikuti kebijakan yang diputuskan pemerintah.
Energi & Tambang 13 Jul 2024 17:40 Sejumlah cara pembatasan penyaluran BBM subsidi adalah jenis plat, hingga besaran CC pada kendaraan. Skema ini disusun untuk membantasi pembelian Jenis BBM Khusus Penugasan (JBKP) atau Pertalite.
Energi & Tambang 13 Jul 2024 15:00 BPH Migas belum bisa memastikan pembatasan yang dilakukan akan secara langsung atau bertahap. Namun, satu hal yang sudah dihitungnya adalah soal potensi penghematan dari pembatasan beli BBM subsidi.
Anggota Komisi VII DPR RI, Mulyanto menilai koordinasi Menteri Presiden Joko Widodo (Jokowi) terkait wacana pembatasan BBM bersubsidi amburadul.
Energi & Tambang 12 Jul 2024 13:45 Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif membantah terkait pernyataan Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan, yang menyebut Pemerintah akan ada pembatasan pembelian BBM pada 17 Agustus mendatang.
Energi & Tambang 12 Jul 2024 11:30 Direktur Eksekutif Center of Reform on Economics (CORE), Mohammad Faisal sepakat pemerintah membatasi pembelian BBM Bersubsidi. Menurutnya, banyak pengguna BBM subsidi merupakan masyarakat yang dipandang lebih mampu.
Pemerintah diminta untuk lebih dulu mengurangi belanja yang dinilai tak perlu ketimbang membatasi pembelian BBM Bersubsidi. Ini berlaku jika penghematan atau efisiensi anggaran yang jadi targetnya.
Pemerintah berencana untuk membatasi pembelian BBM Bersubsidi dalam waktu dekat. Hal itu dinilai hanya akan membuat resah masyarakat sebagai pengguna BBM subsidi.
Energi & Tambang 12 Jul 2024 10:00 Pemerintah segera menerapkan pembatasan terhadap pembelian BBM Subsidi. Nantinya, hanya golongan tertentu yang bisa membeli BBM Bersubsidi, sebagai upaya penyaluran yang tepat sasaran.
Infografis 12 Jul 2024 09:02 Rencana pembatasan penggunaan BBM bersubsidi mulai 17 Agustus 2024 dikemukakan Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan. Namun, menurut Menko Perekonomian Airlangga Hartarto wacana itu belum final dan masih dibahas.
Energi & Tambang 12 Jul 2024 07:00 Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) angkat suara terkait rencana pembatasan pembelian BBM per 17 Agustus 2024.