Sukses

Sebuah banner terpasang di depan pintu masuk kantor pusat Ditjen Pajak, Jakarta, Minggu (25/9). Mendekati hari akhir periode pertama, Kantor Pajak membuka pendaftaran pada akhir pekan khusus melayani calon peserta tax amnesty. (Liputan6.com/Fery Pradolo)

4,4 Juta Wajib Pajak Sudah Lapor SPT Tahunan

Ditjen Pajak juga mengatakan wajib pajak yang telah peroleh sertifikat digital untuk keperluan penandatanganan faktur pajak dan bukti potong PPh berjumlah 803.372.