Liputan6.com, Jakarta - Zaman sekarang ini, mulai banyak bermunculan berita-berita palsu yang bahkan menimbulkan sebuah kontroversi.
Bahkan semakin majunya teknologi, berita-berita palsu yang ada, dengan mudahnya tersebar melalui berbagai jejaring sosial.
Berita palsu yang muncul, tak hanya mengubah pandangan atau opini para pembacanya , tapi juga dapat menimbulkan suatu perseteruan bahkan sampai menyebar kebencian.
Advertisement
Tak sedikit pula situs-situs berita yang menggunakan domain serupa dengan situs berita ternama. Hal tersebut membuat dengan mudahnya berita-berita palsu tersebar.
Ingin tahu bagaimana cara mengenali berita palsu yang beredar? Yuk, langsung saja simak di channel DW English di Vidio berikut ini.