Liputan6.com, Jakarta - Pada hari ini, Jumat (10/4/2020), umat Nasrani merayakan Ibadah Jumat Agung. Seperti biasa, di hari libur tanggal merah ini, warganet pun beramai-rama menuliskan ucapan selamat di lini masa Twitter.
Karena hal itu, kata kunci Jumat Agung dan #GoodFriday pun bertengger di trending topic pada hari ini.
Pantauan Tekno Liputan6.com, kata kunci Jumat Agung sudah dikicaukan hingga 6,761 kali. Sementara #GoodFriday sebanyak 13.4 ribu kali.
Advertisement
Baca Juga
Ucapan selamat Jumat Agung misalnya, dicuitkan oleh pengguna Twitter dengan akun @SukaMinumAir, "Selamat Merayakan Jumat Agung bagi yang merayakan!!".
Selamat Merayakan Jumat Agung bagi yang merayakan!!
— Bagus (@SukaMinumAir) April 10, 2020
Selamat hari jumat, pekan keempat shalat di rumah. Selamat Jumat Agung juga untuk teman yang merayakan. Semoga corona cepat berlalu.
— masagil (@satriahgilang) April 10, 2020
Biasanya kalo Jumat Agung gini pasti ibadah sama temen2 :)Huuuu kangennnn.
— saaa. (@saaaayang14) April 10, 2020
Beribadah di Rumah
selamat beribadah Jumat Agung untuk teman-teman Kristiani di rumah masing-masing yaaa. jaga kesehatan. salam sayang untuk keluarga kamu di rumah! ❤God Bless, Always!
— #DiRumahAjaYaaaaaaaaaa (@gesgestay) April 10, 2020
Sebelumnya mau mengucapkan, Selamat Hari Jumat Agung utk yg merayakan 🙏🏻
— rie ❤️ chw 🐸🐢 (@xiaowonhan) April 10, 2020
#GoodFriday 🙏🙏.... Pertama kalinya ibadah Jumat agung streaming... Semoga bumi lekas sehat kembali ♥️
— Ag🦋 (@itsunnez) April 10, 2020
Selamat Memperingati Hari Jumat Agung, berdoa agar Tuhan memilikimu dalam cinta-Nya dan memberkatimu dengan rahmat-Nya di Hari Suci ini.....#goodfriday #jumatagung #goodfriday2020 #stayhome #workfromhome #joumpa… https://t.co/3SEFE4ZYiz
— Joumpa (@Joumpa_) April 10, 2020
selamat Jumat Agung#GoodFriday
— 𝚋𝚎𝚠 (@soesoejahe) April 10, 2020
(Ysl/Isk)
Advertisement