Liputan6.com, Jakarta - Gara-gara ngebut, minibus menabrak pohon di Banjar, Kalsel menyebabkan 3 orang tewas di tempat, hingga ribuan warga berebut gunungan ketupat dalam tradisi grebeg syawalan Klaten, Jawa Tengah.
Kecelakaan Minibus hingga Tradisi Grebeg Syawalan di Klaten
Sopir minibus ngebut menabrak pohon di Banjar tewaskan 3 orang, hingga ribuan warga berebut gunungan ketupat di tradisi grebeg syawalan.
Advertisement