Sukses

Segmen 5: Tiket KA Gratis hingga Remisi di Upacara Proklamasi

PT Kereta Api Daops 2 Bandung menggratiskan tiket 26 kereta api lokal, hingga penyerahan remisi kemerdekaan.

Liputan6.com, Jakarta - PT Kereta Api Daops 2 Bandung menggratiskan harga tiket 26 kereta api lokal selama 17 Agustus 2015, hingga remisi diberikan saat upacara kemerdekaan bersama pemerintah Kota Surakarta di Stadion Sriwedari, Solo.

Live dan Produksi VOD