Sukses

Segmen 6: Bentrokan TNI-Polri dengan Massa Jak Mania

Petugas gabungan TNI Polri bentrok dengan Jak Mania sebelum dan sesudah laga final Piala Presiden di GBK.

Liputan6.com, Bekasi - Petugas gabungan TNI dan Polisi yang menjaga daerah di sekitar Gerbang Tol Jatibening, Kota Bekasi, Jawa Barat, bentrok dengan suporter Jak Mania Minggu malam, yang berusaha melempari bus suporter Persib Bandung yang akan pulang.

Hingga ratusan pendukung Persija juga bentrok dengan petugas gabungan polisi-tentara beberapa jam sebelum laga final Piala Presiden dimulai. Bentrokan dipicu ulah sekelompok orang yang menjebol Pintu Selatan Gelora. (Nda/Ado)

Video Terkini