Liputan6.com, Jakarta - Kecelakaan Metro Mini dengan KRL di Perlintasan Angke, Tambora, Jakarta Barat menelan 18 orang korban meninggal. Tragedi yang menyisakan sejumlah persoalan ini butuh penyelesaian segera.
Segmen 5: Polemik Metro Mini
Tragedi yang melibatkan Metro Mini menyisakan sejumlah persoalan dan butuh penyelesaian segera.
Advertisement