Sukses

Segmen 4: Semarak Imlek di Jakarta hingga Pantai Pangandaran

Kesenian naga khas Tionghoa semarakkan Imlek di Jakarta. Sementara itu, libur Imlek dimanfaatkan warga berlibur ke Pantai Pangandaran.

Liputan6.com, Jakarta - Kemeriahan Tahun Baru Imlek 2568 di Jakarta berlangsung hingga tadi malam, Sabtu 28 Januari 2017. Kesenian naga khas Tionghoa dipertontonkan serta diakhiri dengan pesta kembang api.

Sementara libur perayaan Tahun Baru Imlek 2017 dimanfaatkan para wisatawan domestik mengunjungi Pantai Pangandaran, Jawa Barat. Banyaknya wisatawan membawa berkah tersendiri bagi para nelayan.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.