Sukses

Segmen 6: Essien Mulai Latihan hingga Karir Baru Schweinsteiger

Essien memulai latihan perdana bersama klub Persib. Sementara Bastian Schweinsteiger resmi memperkenalkan klub barunya--Chicago Fire.

Liputan6.com, Bandung - Mantan bintang Real Madrid dan Chelsea, Michael Essien, Kamis petang kemarin, 30 Maret 2017, memulai latihan perdana bersama klub barunya, Persib, di Lapangan Lodaya, Bandung, Jawa Barat. Kehadiran pemain kelas dunia tidak akan mengubah pola latihan tim besutan pelatih Djajang Nurdjaman tersebut.

Sementara itu, mantan gelandang Manchester United asal Jerman --Bastian Schweinsteiger diperkenalkan secara resmi kepada publik oleh klub barunya --Chicago Fire. Schweinsteiger bertekad membuktikan dirinya masih bisa mengukir prestasi.

Saksikan tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.Â