Liputan6.com, Jakarta Seorang ayah berusia 80 tahun tewas mengenaskan di tangan anaknya sendiri. Selain sang ayah, pelaku juga sempat menganiaya kakak kandungnya hingga luka-luka. Aksi diduga dipicu lantaran pelaku mengalami depresi.
VIDEO: Tragis! Diduga Depresi, Anak Tega Bunuh Ayah Kandung dengan Sebilah Sabit
Seorang ayah berusia 80 tahun tewas mengenaskan di tangan anaknya sendiri. Selain sang ayah, pelaku juga sempat menganiaya kakak kandungnya hingga luka-luka. Aksi diduga dipicu lantaran pelaku mengalami depresi.