Sukses

Fokus : Permukiman Warga di Kebon Pala Terendam Banjir, Kiriman dari Bogor

Perbarui informasi Anda di Fokus edisi (05/05) dengan berita - berita di antaranya, Permukiman Warga Terendam Banjir, Tol Cikampek Padat Kendaraan, Wisata Libur Lebaran.

Liputan6.com, Jakarta Perbarui informasi Anda di Fokus edisi (05/05) dengan berita - berita di antaranya, Permukiman Warga Terendam Banjir, Tol Cikampek Padat Kendaraan, Wisata Libur Lebaran.

Kamis pagi, permukiman warga di kawasan Kebon Pala, Jatinegara, Jakarta Timur, terendam banjir dengan ketinggian 1 meter lebih. Banjir langganan ini kerap terjadi akibat kiriman air dari wilayah Bogor jika terjadi hujan deras.

Â