Liputan6.com, Jakarta PSSI menerjunkan tim investigasi untuk menyelidiki kasus meninggalnya dua suporter saat gelaran laga Persib Bandung melawan Persebaya Surabaya pada Piala Presiden 2022. Selain itu, penyelidikan juga dilakukan oleh pihak Kepolisian.
Â