Liputan6.com, Jakarta Pemirsa SCTV kembali membantu program pemberian vaksinasi ketiga yang diselenggarakan PT Kereta Api Indonesia Daop 6 Yogyakarta. Ratusan paket sembako juga diberikan untuk mereka penerima vaksin booster.
VIDEO: YPP Bantu Program Vaksinasi Booster dan Bagikan Ratusan Paket Sembako
Pemirsa SCTV kembali membantu program pemberian vaksinasi ketiga yang diselenggarakan PT Kereta Api Indonesia Daop 6 Yogyakarta. Ratusan paket sembako juga diberikan untuk mereka penerima vaksin booster.