Sukses

VIDEO: Gagal Menempati Peringkat Ketiga, Suporter Maroko Tetap Bangga dan Bergembira

Kalah dari Kroasia 1-2 dan gagal menempati peringkat tiga, prestasi Maroko tetap pantas dibanggakan. Para pendukung Maroko tetap bangga dan bergembira usai pertandingan Maroko kontra Kroasia. Begini kegembiraan pendukung Maroko.

Liputan6.com, Jakarta Kalah dari Kroasia 1-2 dan gagal menempati peringkat tiga, prestasi Maroko tetap pantas dibanggakan. Para pendukung Maroko tetap bangga dan bergembira usai pertandingan Maroko kontra Kroasia. Begini kegembiraan pendukung Maroko.