Liputan6.com, Jakarta Keluarga wanita korban tewas di bawah lift Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumatera Utara, melaporkan enam perusahaan termasuk Angkasa Pura 2 ke Bareskrim Polri, Selasa sore. Enam perusahaan itu dinilai lalai, hingga menghilangkan nyawa orang lain.
VIDEO: Keluarga Wanita Korban Tewas di Lift Bandara Kualanamu Melapor ke Bareskrim Polri
Keluarga wanita korban tewas di bawah lift Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Sumatera Utara, melaporkan enam perusahaan termasuk Angkasa Pura 2 ke Bareskrim Polri, Selasa sore. Enam perusahaan itu dinilai lalai, hingga menghilangkan nyawa orang lain.