Liputan6.com, Jakarta Mengaku sebagai anggota TNI, seorang pria di Bima, Nusa Tenggara Barat, ditangkap. Pelaku mengaku berpangkat Letkol dan mengklaim bisa membantu warga yang ingin menjadi anggota TNI.
VIDEO: Anggota TNI Gadungan Ditangkap karena Menipu Warga yang Ingin Jadi Anggota TNI
Mengaku sebagai anggota TNI, seorang pria di Bima, Nusa Tenggara Barat, ditangkap. Pelaku mengaku berpangkat Letkol dan mengklaim bisa membantu warga yang ingin menjadi anggota TNI.