Radamel Falcao tinggal selangkah lagi menyelesaikan transfer 60 juta euro dari Atletico Madrid ke AS Monaco setelah dilaporkan lulus tes kesehatan hari ini.
Falcao Lolos Tes Kesehatan di Monaco
Radamel Falcao tinggal selangkah lagi menyelesaikan transfer 60 juta euro dari Atletico Madrid ke AS Monaco setelah dilaporkan lulus tes kesehatan hari ini.