Sukses

Djoko: Dana Pemulangan Nazaruddin Ditanggung KPK

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Djoko Suyanto membenarkan biaya pemulangan tersangka kasus suap wisma atlet M. Nazaruddin ditanggung KPK.

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Djoko Suyanto membenarkan biaya pemulangan tersangka kasus suap wisma atlet M. Nazaruddin ditanggung KPK.