Liputan6.com, Jakarta Peringatan dini Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan waspada banjir Jakarta, karena potensi hujan sedang-lebat disertai dengan petir dan angin kencang di wilayah Tangerang, Depok, Jakarta Selatan, Jakarta Timur dan Bekasi.
NEWS FLASH: Banjir Jakarta, Jabodetabek Waspada Hujan Sepanjang Hari Ini
Peringatan dini Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan waspada banjir Jakarta kepada warga DKI Jakarta