Bila terbukti bersalah, sembilan siswa senior SMA Don Bosco, Pondok Indah, Jakarta Selatan, yang melakukan penganiayaan kepada juniornya akan dikeluarkan dari sekolah. Mereka juga terancam mendapatkan hukuman pidana maksimal lima tahun penjara.
Para Pelaku Bullying Akan Ditindak Hukum
Bila terbukti bersalah, sembilan siswa senior SMA Don Bosco, Pondok Indah, Jakarta Selatan, yang melakukan penganiayaan kepada juniornya akan dikeluarkan dari sekolah. Mereka juga terancam mendapatkan hukuman pidana maksimal lima tahun penjara.