Tak hanya mengelola Ragusa, setiap hari ibu tiga anak dan nenek enam cucu itu juga membuka kelas bahasa Mandarin di salah satu bagian rumah makannya. Peserta kursus tak perlu membayar untuk bisa belajar bahasa Mandarin.
Kiat Sias Berbagi dengan Kaum Papa
Tak hanya mengelola Ragusa, setiap hari ibu tiga anak dan nenek enam cucu itu juga membuka kelas bahasa Mandarin di salah satu bagian rumah makannya. Peserta kursus tak perlu membayar untuk bisa belajar bahasa Mandarin.