Tersangka kasus dugaan suap pemilihan Deputi Gubernur Bank Indonesia Nunun Nurbaeti mengaku siap diperiksa KPK. Bahkan Nunun mau meladeni pertanyaan wartawan termasuk yang menanyakan soal tas mahalnya.
Nunun Nurbaeti: Saya Sehat
Tersangka kasus dugaan suap pemilihan Deputi Gubernur Bank Indonesia Nunun Nurbaeti mengaku siap diperiksa KPK. Bahkan Nunun mau meladeni pertanyaan wartawan termasuk yang menanyakan soal tas mahalnya.