Sukses

Atap Kelas Runtuh, Tujuh Siswa SD Cedera

Sebanyak tujuh siswa kelas VI SDN Ampel Dua, Wuluhan, Jember, Jawa Timur, Kamis (1/12) siang dirawat di puskesmas desa gara-gara atap kelas runtuh. Bangunan SD yang didirikan sejak 1982 itu belum pernah direnovasi.

Sebanyak tujuh siswa kelas VI SDN Ampel Dua, Wuluhan, Jember, Jawa Timur, Kamis (1/12) siang dirawat di puskesmas desa gara-gara atap kelas runtuh. Bangunan SD yang didirikan sejak 1982 itu belum pernah direnovasi.