Indonesia Selection kembali menggelar sesi latihan di Stadion GBK, Jakarta, Selasa (29/11) sore. Mereka berharap bisa menampilkan performa maksimal dalam pertandingan melawan Beckham dan rekan satu timnya, LA Galaxy, Rabu malam.
Indonesia Selection Bertekad Tampil Maksimal
Indonesia Selection kembali menggelar sesi latihan di Stadion GBK, Jakarta, Selasa (29/11) sore. Mereka berharap bisa menampilkan performa maksimal dalam pertandingan melawan Beckham dan rekan satu timnya, LA Galaxy, Rabu malam.