Berbekal kunci duplikat seorang pelajar sekolah menengah kejuruan di Salatiga, Jawa Tengah, nekat mencuri sepeda motor. Tersangka yang dibekuk polisi itu mengaku uang digunakannya untuk berfoya-foya.
Remaja Maling Sepeda Motor Dibekuk
Berbekal kunci duplikat seorang pelajar sekolah menengah kejuruan di Salatiga, Jawa Tengah, nekat mencuri sepeda motor. Tersangka yang dibekuk polisi itu mengaku uang digunakannya untuk berfoya-foya.