Presiden Yudhoyono akhirnya memilih Komisaris Jenderal Polisi Timur Pradopo sebagai calon kapolri baru. Bahkan, Timur Pradopo adalah satu-satunya nama yang diajukannya ke Dewan Perwakilan Rakyat.
Timur Pradopo Calon Tunggal Kapolri
Presiden Yudhoyono akhirnya memilih Komisaris Jenderal Polisi Timur Pradopo sebagai calon kapolri baru. Bahkan, Timur Pradopo adalah satu-satunya nama yang diajukannya ke Dewan Perwakilan Rakyat.