Sukses

Kompetisi Futsal Iringi Piala Dunia

Tuan rumah Afsel rupanya belum cukup direpotkan dengan hajatan piala dunia. Ditengah perhelatan akbar sepakbola itu, mereka menggelar festival "Football for Hope".

Tuan rumah Afsel rupanya belum cukup direpotkan dengan hajatan piala dunia. Ditengah perhelatan akbar sepakbola itu, mereka menggelar festival "Football for Hope".